Distributor Bollard Dermaga di Jambi
Distributor Bollard Dermaga di Jambi Include Anchor Bolt dengan Kapasitas 5 Ton hingga 150 Ton – CV.Gada Bina Usaha adalah perusahaan Manufacture Metal And Rubber Product yang menyediakan dan mensupply kebutuhan perangkat dermaga seperti bollard dermaga (bolder) di Indonesia dengan kualitas produk yang terbaik dan harga kompetitif.
Bollard Dermaga adalah salah satu perangkat dermaga yang berfungsi sebagai patok tempat penambatan tali kapal dengan karakteristik tiang kokoh, pendek, dan vertical dengan berbagai macam type dan bentuk yang di aplikasikan pada ujung lantai beton di dermaga. Bollard dermaga dapat disebut juga dengan penyebutan bolder/bollard. Istilah awal dari bollard dermaga adalah patok tempat tertambatnya tali kapal pada saat kapal berlabuh di dermaga atau pelabuhan yang bertujuan supaya kapal tetap terjaga pada posisinya dan tidak teromban-ambingkan oleh arus dan angin dari laut. Bollard dermaga terbuat dari material besi cor yang dibentuk sedemikian rupa yang diperlengkapi dengan lubang-lubang pada bagian alas bollard dermaga yang berfungsi sebagai penempatan baut angkur bollard (anchor bolt).
Bollard dermaga menjadi salah satu komponen yang penting dan sangat vital bagi dermaga karena fungsinya yang menjadikan salah satu komponen yang harus disediakan oleh pelaksana dermaga untuk keamanan lalu lintas laut di dermaga. Karena diwajibkan tersedia di dermaga dalam suatu pembangunan dermaga atau pelabuhan yang nantinya akan di pasangkan pada bagian ujung lantai beton di dermaga dimana tempat kapal bakal berlabuh. Dalam suatu proses pembangunan dermaga atau rehabilitas dermaga, bollard dermaga haruslah disediakan dalam cantuman daftar perangkat dermaga yang harus disediakan oleh pelaksanaan/pengurus pembangunan dermaga dan rehabilitas dermaga. Tali kapal harus terlilitkan dengan benar dan sangat kuat pada bollard supaya kapal tetap pada posisinya dan tidak terombang-ambingkan oleh angin dan arus dari laut. Bollard dermaga mempunyai berbagai macam kapasitas daya tarik dan type seperti bitt bollard, curve bollard, tee bollard dan staghorn bollard yang digunakan di indonesia.
Type-Type Bollard Dermaga
Bollard dermaga terdiri dari 4 macam opsi tipe dan berbagai macam kapasitas yang beredar di indonesia, antara lain :
- Bitt Bollard
Bitt bollard adalah salah satu type bollard dermaga dengan penggunaan terbanyak, karena memiliki model yang sangat simple dengan kemampuan yang handal sebagai tempat tertambatnya tali kapal. Bitt bollard memiliki karakteristik model lurus vertical yang membesar pada bagian kepala bollard atau biasa disebut juga dengan sebutan straight bollard / bollard pion. Kami menyediakan type bitt bollard mulai dari kapasitas 15 Ton hingga 150 Ton.
- Curve Bollard
Curve bollard (bollard harbour) atau banyak orang menyebutnya type bollard ini dengan sebutan bollard cocor bebek, karena model dari type bollard ini memiliki bentuk yang mirip seperti cocor dari bebek. Kami menyediakan type curve bollard mulai dari kapasitas 5 Ton hingga 100 Ton.
- Tee Bollard
Tee bollard atau disebut juga tee head bollard adalah salah satu type bollard dengan karakteristik bollard yang mirip seperti jamur, karena mempunyai sudut yang hamper mirip seperti jamur pada umumnya yang menjadikan type bollard ini sangat baik sebagai penempatan tertambatnya tali kapal. Kami menyediakan type tee bollard mulai dari kapasitas 15 Ton hingga 150 Ton.
- Staghorn Bollard
Staghorn bollard adalah type bollard dermaga dengan ciri khas yang cukup unik yaitu memiliki tanduk yang mengarah ke depan dan ke atas yang sangat mirip seperti tanduk banteng. Dengan ciri khas bollard tersebut menjadikan staghorn bollard sangat handal sebagai tempat tertambatannya tali kapal yang terlilitkan dengan sangat kuat pada type bollard ini yang tidak mudah terlepas. Kami menyediakan type staghorn bollard mulai dari kapasitas 15 Ton hingga 150 Ton.
Informasi dan Pemesanan
CV.Gada Bina Usaha adalah perusahaan Manufacture Metal And Rubber Product yang mensupply kebutuhan perangkat dermaga dan pelabuhan di Indonesia yang sangat berpengalaman dengan harga kompetitif. Kami CV.Gada Bina Usaha melayani fabrikasi bollard dermaga custom model seperti single bitt bollard, double bitt bollard, staghorn bollard hingga curve bollard juga dapat kami custom model sesuai dengan permintaan customer kami.
Produk bollard dermaga kami telah banyak digunakan di berbagai dermaga dan pelabuhan di Indonesia. Kami telah banyak bekerja sama dengan berbagai perusaahan kontraktor BUMN dan perusahaan kontraktor swasta.
Pemesanan bollard dermaga dan produk konstruksi kami lainnya dapat menghubungi kontak kami CV.Gada Bina Usaha dengan workshop jelas yang dapat disurvey oleh calon customer
Hubungi Kami via WhattsApp: https://wa.me/6281233069330 – a.n. Julius Andreas.
E-mail: gadabinausaha@gmail.com





Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!